Text
Kiat pengembangan diri tidak mencerca orang lain
Manusia memang membutuhkan kritik. Karena sesungguhnya kritik itu seperti cermin gratis yang membantu manusia mengamati sikap dan perilakunya. Namun biasanya dia tak butuh cercaan. Karena cercaan justru akan menyakitkan hati dan akibatnya lebih bersifat negatif ketimbang positif. Agaknya setiap insan memang perlu berupaya tidak mencerca orang lain. Demi relasi antar insan yang baik dan sehat.
20023 | 158.2 LIM k | (100) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain