Text
Dongeng Ratapan Gadis Di Atas Kubur
Buku Dongeng Ratapan Gadis Di Atas Kubur ini adalah buku cerita dongeng bernuansa Islami untuk anak-anak muslim dengan judul Ratapan Gadis Di Atas Kubur. Buku dongeng ini terdiri dari 64 halaman dilengkapi dengan gambar ilustrasi sesuai alur cerita. Buku dongeng ini untuk dijadikan pegangan orang tua untuk mendongeng, karena dongeng mampu mendekatkan hati dan jiwa anak-anak kepada orang tuanya. Atau jika anda tidak sempat mendongengkan cerita rakyat kepada anak-anaknya, anda dapat menghadiahkan buku ini kepada si buah hati.rnrnDaftar Isi Buku Dongeng Ratapan Gadis Di Atas KuburrnKata PengantarrnAkibat Minuman KerasrnUjian Sebuah KeadilanrnTiga Puluh Tahun MenangisrnPrasangka BurukrnJangan Mudah MenunduhrnKamar Kamar Di SurgarnAllah Maha PengampunrnKarena AnjingrnPertanyaan BaduyrnAzab Bagi Kaum Homo dan LesbirnTeguhnya Baduy Desa
190323 | 398.2 RAH r | (300) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain